Kode Tender 1157495
Nama Tender Jasa Konsultansi Perencanaan Pembangunan Puskesmas Tambelan Seleksi Gagal
Alasan Pembatalan dari 4 (empat) peserta yang mendaftar terdapat 2 (dua) peserta yang tidak memenuhi persyaratan kualifikasi (Bab IV Lembar data kualifikasi [LDK], point D Persyaratan Kualifikasi) mengacu kepada PERPRES Nomor 4 Tahun 2015, tentang perubahan ke 4 atas peraturan presiden nomor 54 tahun 2010 tentang pengadaan barang dan jasa pemerintah, daftar pendek hasil prakualifikasi konsultan sekurang-kurangnya/ minimal 3 (tiga) yang memenuhi syarat dan lulus kualifikasi apabila kurang dari 3 (tiga) maka pelelangan tidak dapat dilanjutkan atau dinyatakan Gagal Lelang (lelang ulang). dengan uraian : PT. Rekayasapratama Grhayasaciptaloka : Hasi evaluasi Dokumen kualifikasi LULUS (memenuhi persyaratan) CV. Griya Loka : Hasil evaluasi dokumen kualifikasi LULUS (memenuhi persyaratan) CV. Bimige Consulting Engineer : Hasil evaluasi dokumen kualifikasi TIDAK LULUS (tidak memenuhi persyaratan) CV. Karya Rupadhartu : Hasil evaluasi dokumen kualifikasi TIDAK LULUS (tidak memenuhi persyaratan) Berdasarkan hasil diatas maka pelelangan dinyatakan gagal dan tidak dapat dilanjutkan ketahapan berikutnya.
Rencana Umum Pengadaan
Tanggal Pembuatan 24 Maret 2017
Tahap Tender Saat Ini Tender Sudah Selesai
K/L/PD/Instansi Lainnya Kab. Bintan
Satuan Kerja DINAS KESEHATAN KAB. BINTAN
Jenis Pengadaan Jasa Konsultansi Badan Usaha
Metode Pengadaan Seleksi Umum - Prakualifikasi Dua File - Pagu Anggaran
Tahun Anggaran APBD 2017    
Nilai Pagu Paket Rp. 341.025.600,00 Nilai HPS Paket Rp. 340.800.878,00
Jenis Kontrak Lumsum
Lokasi Pekerjaan
  • Kecamatan Tambelan - Bintan (Kab.)
Bobot Teknis 76.0
Bobot Biaya 24.0
Syarat Kualifikasi
*
Izin Usaha Klasifikasi
IUJK Jasa Konsultansi Konstruksi (Konsultan Perencanaan) - Kualifikasi Kecil. Diterbitkan oleh instansi yang berwenang dan masih berlaku
SITU & SIUP Masih berlaku yang diterbitkan oleh Instansi yang berwenang
SBU Klasifikasi Perencanaan Arsitektur Sub Klasifikasi Jasa Desain Arsitektural (AR 102)
*
SPT Tahunan, pajak tahun terakhir 2015 dan Pajak tiga bulan terakhir (Desember 2016, Januari 2017 dan Februari 2017).
Peserta Tender 15 peserta